Bank BRI memiliki produk pinjaman yang diperuntukan bagi para pelaku usaha mikro yang ingin mengembangkan usaha. Produk yang dimaksud adalah Kredit Usaha Rakyat (KUR), nasabah dapat meminjam uang dengan pinjaman hingga 100 Juta.
Untuk mengajukan pinjaman anda bisa langsung datang ke Bank BRI terdekat.
Untuk Mengajukan KUR ada beberapa persyaratan yang dibutuhkan dan harus di lengkapi seperti Kartu Identitas KTP yang masih berlaku, kemudian kartu keluarga, ada pun untuk selengkapnya telah kami bahas secara khusus di KUR Bank BRI.
Dalam KUR Bank BRI terdapat beberapa plafond yang bisa anda pilih, bank BRI menyediakan pinjaman mulai dari angka Rp 1 Juta.
Tabel angsuran terbaru untuk daerah lampung metro dimana Bank BRI menawarkan KUR dengan Suku Bunga Flat. Bank BRI menyediakan Kredit dengan Jangka Waktu mulai dari 6 Bulan , 9 Bulanan, 12 Bulanan, 18 Bulan, 24 Bulan.
Uang yang bisa anda pinjam melalui KUR BRI ini mulai dari nominal yang paling minim yaitu Rp 1 Juta dan berlaku kelipatannya hingga maksimal pinjaman Rp 25 Juta.
Untuk mengajukan KUR BRI syaratnya hanya membawa Copy KTP , Copy Kartu Keluarga, Surat Keterangan dari Lurah atau Desa, Pas Foto Berwarna, dan Jaminan (Jaminan menyesuaikan dengan jumlah pinjaman)